PORTALTEBO.id – Update Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) merilis peringatan dini DKI Jakarta Minggu, 22 Januari 2023.
Pemberitahuan peringatan dini cuaca ekstrem yang disampaikan BMKG kepada masyarakat DKI Jakarta.
Waspada potensi hujan disertai kilat/petir dan angin kencang berdurasi singkat di wilayah Jaksel dan Jaktim pada siang dan sore hari.
Baca Juga: BMKG: Peringatan Dini Cuaca DKI Jakarta Hari Ini 21 Januari 2023, Berpotensi Hujan Dan Angin Kencang
Baca Juga: Peringatan Dini Cuaca DKI Jakarta: Potensi Hujan Lebat DiSertai Angin Kencang, Minggu 1 Januari 2023
Adapun Informasi Dari Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) telah merilis peringatan dini cuaca ekstrem di wilayah DKI Jakarta meliputi:
Wilayah Jakarta Selatan
Wilayah Jakarta Timur dan sekitarnya.
Dengan telah dikeluarkan Informasi peringatan dini cuaca ekstrem di wilayah DKI Jakarta dari BMKG.
Menjadi himbauan untuk waspada dengan adanya cuaca ekstrem yang terjadi pada tanggal 22 Januari 2023 di wilayah DKI Jakarta dan sekitarnya.(***)
Artikel Terkait
Fakta 5 Makanan Dianggap Menyehatkan, Ternyata Malah Berdampak Buruk Terutama Bagi Orang Yang Diabetes
Mengenal Jawa Timur Dengan 15 Event Unggulan Pariwisata Yang Wajib Dikunjungi Tahun 2023, Catat Tanggalnya!
BMKG Hari Ini 19 Januari 2023, Laporkan Gempa Bumi Di Melonguane Sulawesi Utara Sampai Magnitudo 5.1
Anggota TNI di Bungo Dampingi Petani Panen Padi Sawah, Ini Harapannya
Perspektif Sosial Legal dalam Perkara Pembunuhan Berencana Brigadir Nofriansyah Yosua Hutabarat
BMKG: 6 Titik Diwilayah Kabupaten Provinsi Bangka Belitung Alami Potensi Hujan Lebat, Cek Semua Wilayahnya!
Saksi Pelaku (Juctice Collabolator)
Ini Build Cecilion Tersakit 2023 Season 27, Ayo Coba Buildnya!